RSS

KARYAWAN vs ENTREPRENEUR

"Enakan jd pengusaha daripada jd karyawan, walaupun mungkin pendapatan gak menentu tapi uang-uang kita sendiri, dan walaupun sedikit, kita tetap jd bosnya. Kalo karyawan, walaupun gede gajinya, tetap aza namanya pegawai"

Pernyataan di atas sering terdengar dari beberapa teman yang sekarang posisi mereka adalah seorang "pedagang" atau bahasa kerennya "enterpreneur"

Memang gak ada salahnya bilang seperti itu, kecuali kalo mereka bilang seperti itu dengan nada merendahkan, barulah itu salah -- bukan makna perkataannnya, tapi lebih ke nada bicarany :v--



Entrepreneur (bahasa kerennya pedagang) dan karyawan adalah dua pekerjaan yang sebenarnya tidak ada yang salah diantara mereka berdua (emank apa juga yang salah coba :v)

Entrepreneur merupakan sebuah jalan bagi orang yang ingin mengembangkan kreatifitas mereka sendiri agar mereka bisa menciptakan sesuatu, baik barang maupun teknik marketing yang baru, dan lalu mendapatkan keuntungan tersebut untuk mereka sendiri. Sedangkan karyawan, kreatifitas dan kemampuan mereka mereka "jual" kepada sebuah lembaga yang mempekerjakan mereka demi keuntungan lembaga tersebut..

Kenapa saya bilang tidak ada yang salah dari mereka berdua?
Karena pada dasarnya karyawan maupun entrepreneur merupakan dua pekerejaan yang halal, dan masing-masing mempunyai manfaat masing-masing dalam dunia ekonomi..

Istilahnya kalo kata orang, kalo gak ada orang jelek, mana ada orang yang disebut cantk/tampan. Hehehehheee

Begitu juga dengan entrepreneur dan karyawan, kalau gak ada pengusaha yang memerlukan karyawan, gak ada tuh yang namanya karyawan. Trus kalo gak ada karyawan, gak akan ada tuh perusahaan gede yang terus berkembang..

Karena semuanya saling memerlukan. Dan pada dasarnya semuanya sama-sama baik..

Lalu yang salah siapa?

It just my opinion, yang salah justru orang yang merendahkan salah satu pekerjaan tersebut. .
Gak ada pekerjaan yang rendahan, bahkan tukang sapu pun merupakan pekerjaan yang mulia karena mereka berperan dalam kebersihan kota.

So, don't jugje someone by their job..

Masing-masing pekerjaan punya andil masing-masing dalam bidangnya..

Oke guys, sekian untuk hari ini..

Next time akan aku lanjutkan lagi yaa oret-oretan ku, tapi masih belum tahu topiknya apa. Sesuai moodku lah mungkin :v

See U ;)

0 komentar:

Posting Komentar